Macam - Macam Sistem Operasi

Sistem Operasi adalah seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak.
Kali Ini Saya akan SHARE Macam - Macam Sistem Operasi.
 
Haiku Software ini termasuk Open Source yang artinya Software yang dapat di gunakan Secara free/Gratis.

Linux
Sottware ini termasuk Open Source yang artinya Software yang dapat di gunakan Secara free/Gratis.

Unix
Software ini termasuk Open Source yang artinya Software yang dapat di gunakan Secara free/Gratis.

Mac OS
Software ini khusus untuk komputer Macintosh.

Microsoft Windows Software ini termasuk Close Source yang artinya Software yang dapat di gunakan secara berbayar atau di pungut biaya.
 
Android Software ini termasuk sistem operasi untuk perangkat seluler.

Semoga Bermanfaat. . .

Copyright © 2012 Erick Sumarauw™. All Rights Reserved.